Cara Menghapus Pencarian dari Log Aktivitas di Facebook

Datye.Com - Log Aktivitas adalah daftar hal-hal yang kita lakukan di Facebook, semua aktivitas akan tersimpan secara otomatis. Sebenarnya tidak terlalu perlu dihapus karena aktivitas ini bisa kita sembunyikan.

Hanya saja mungkin sebagian kita ada yang berbagi password akun facebook dengan pasangannya. Jadi ini bisa dan mungkin bisa menjadi masalah. Koq..?" 

Iya bener sekali, bisa saja ketika kita meliha-lihat profile mantan atau laki-laki atau wanita lain. Nah... bisa bahayakan kalo ketauan. Hehe :D #senyum

Jadi beruntunglah Facebook mengizinkan kita untuk menghapus pencarian dari log pencarian kita. Berikut langkah-langkah yang bisa kita ikuti :

1. Masuk ke akun Facebook, pergi ke halaman profil kemudian klik tombol "View Activity Log".


2.  Pada bagian sebelah kiri dari halaman Log Aktivitas, klik pilihan "More".

Cara Menghapus Pencarian dari Log Aktivitas di Facebook

3. Setelah semua pilihan terlihat, klik icon kaca pembesar dengan label "Search".

Cara Menghapus Pencarian dari Log Aktivitas di Facebook

4. Semua daftar pencarian kita sudah ditampilkan. Kita bisa menghapus pencarian satu persatu (No 2) dengan menggunakan pilihan yang ada disebelah kanan masih-masing pencarian. Kitapun bisa menghapus sekaligus pencarian di log dengan meng-klik pilihan (No 1) "Clear Searches".

Cara Menghapus Pencarian dari Log Aktivitas di Facebook


6 Komentar untuk "Cara Menghapus Pencarian dari Log Aktivitas di Facebook"

Makasih loh infonya, saya kurang mahir main Facebook nih. Tapi btw liat-liat mantan pengalaman pribadi yaaaaaa, hayoooo

Infonya bermanfaat buat yang suka fesbukan.Saya udah lama banget gak main fesbuk.

Sama-sama mas,.. :D
Yaa,... begitulah. Hehe

Terima kasih sudah mampir :D dan salam kenal

Back To Top